AKUNTABILTAS MENGELOLA PERSEMBAHAN
- Rincian
- Diterbitkan hari Minggu, 16 Maret 2025 00:00
- Ditulis oleh Go Hok Jin
- Dibaca: 1330 kali
Baca: KIS. PR. RASUL 4:32-37
Tidak ada seorang pun yang berkekurangan di antara mereka. Sebab, semua orang yang mempunyai tanah atau rumah, menjual kepunyaannya itu, dan hasil penjualan itu mereka bawa dan mereka letakkan di depan kaki para rasul, lalu dibagi-bagikan kepada setiap orang sesuai dengan keperluannya. (Kis. Pr. Rasul 4:34-35)
Bacaan Alkitab Setahun:
Yosua 19-21
ASUMSI
- Rincian
- Diterbitkan hari Sabtu, 15 Maret 2025 00:00
- Ditulis oleh Endang B. Lestari
- Dibaca: 2875 kali
Baca: 2 SAMUEL 10
Berkatalah pemuka-pemuka bani Amon kepada Hanun, tuan mereka, "Menurutmu, apakah Daud hendak menghormati ayahmu dengan mengutus orang-orang kepadamu untuk menyatakan turut berdukacita? Bukankah dengan maksud untuk menyelidiki kota ini, untuk memata-matai dan menjungkirbalikkannya, maka Daud mengutus pegawai-pegawainya kepadamu?" (2 Samuel 10:3)
Bacaan Alkitab Setahun:
Yosua 16-18